selamat datang blog yudi erwanto SELAMAT DATANG

Monday, May 17, 2010

draf RPP

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
Satuan Pendidikan : MAN KOTA KEDIRI 3
Mata Pelajaran : Komputer Akuntansi
Kelas/ Semester : XI – IPS / 2
Pertemuan Ke- : 28
Hari / Tanggal : Rabu / 10 Pebruari 2010
Alokasi Waktu : 2 x 45 menit
Tahun Pelajaran : 2009 / 2010

STANDAR KOMPETENSI
Pengenalan dan sistem kerja Komputer Akuntansi MYOB Accounting.

KOMPETENSI DASAR
1. Membuka dan mengakhiri Program MYOB Accounting
2. Melakukan backup dan restore data

I. Indikator
1. Program MYOB Accounting dapat dibuka dan diakhiri.
2. Data transaksi dapat di backup
3. Data transaksi dapat di restore.

II. Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat membuka dan mengakhiri program MYOB Accounting.
2. Siswa dapat mem-backup data transaksi
3. Siswa dapat me-restore data transaksi

III. Materi Pembelajaran
• Buku Komputer Akuntansi MYOB, Buku 1 ( hal. 1-3), ANDI Yogyakarta, terlampir.
• Buku MYOB Accounting Plus Versi 13 ( hal. 8-10 ), ANDI Yogyakarta, terlampir

IV. Metode Pembelajaran
Pendekatan : Kooperatif Learning
Metode : Diskusi
Model / Tipe : Demonstrasi

V. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
A. Kegiatan Awal ( 5 menit)
1. Mengucapkan salam, absensi dan motivasi
2. Apersepsi
3. Memberi Informasi awal tentang materi

B. Kegiatan Inti ( 80 menit)
NO KEGIATAN SISWA KEGIATAN GURU WAKTU
1
Mendengarkan dan tanya jawab ke guru Menjelaskan tentang cara mengaktifkan program MYOB Accounting, membuka dan mengakhiri 5 menit
2
Memperhatikan, kemudian Tanya jawab ke guru Menjelaskan cara mem-backup dan me-restore data transaksi.
5 menit
3
Memperhatikan dan mencermati demonstrasi guru Mendemonstrasikan tentang cara mengaktifkan program MYOB Accounting, membuka dan mengakhiri dan cara mem-backup serta me-restore data transaksi.
5 menit
4
Menjelaskan
Tugaskan siswa menjelaskan materi yang baru diterangkan guru 10 menit
5
Praktik Tugaskan siswa praktik mengaktifkan program MYOB Accounting, membuka dan mengakhiri dan cara mem-backup sertan me-restore data transaksi.
30 menit

6 Praktik Pembimbingan kerja siswa 15 menit

7 Praktik Pemantapan kerja siswa 10 menit

C. Kegiatan Akhir ( 5 menit )
1. Menyimpulkan hasil pembelajaran.
2. Refleksi dan penilaian

D. Sumber / alat
1. Sumber : Komputer Akuntansi MYOB, ANDI, Yogyakarta, 2007
MYOB Accounting plus versi 13, ANDI , Yogyakarta, 2003
2. alat : Driver Program MYOB Accounting
Komputer, LCD, Laptop
3. Bahan : Modul kasus pembukuan perusahaan jasa

VI. Penilaian
Aspek 1. Kognitif : * Pilihan ganda
* Melengkapi
* Uraian

2. Psikomotor
3. Afektif

Kediri, 10 Pebruari 2010

Mengetahui
Kepala MAN Kota Kediri 3, Guru Mata Pelajaran,



SJA’RONI, M.Pd.I. YUDI ERWANTO, S.Pd.
NIP.195909201985031006


LAMPIRAN
KARTU SOAL PILIHAN GANDA

Mata Pelajaran : Komputer Akuntansi Semester : 2
Kelas / Program : XI / IPS Bentuk Penilaian : Tertulis
Kompetensi
yang diujikan : Membuka dan mengakhiri Program MYOB Accounting

Indikator : Program MYOB Accounting dapat dibuka dan diakhiri
Nomor Soal : 1
Soal : Perhatikan gambar berikut:

Apabila kita akan membuat data baru perusahaan, maka harus memulainya dengan klik......
a. Open b. Create c. Explore d. What’s New e. Exit
Kunci : B
KARTU SOAL PILIHAN GANDA
Mata Pelajaran : Komputer Akuntansi Semester : 2
Kelas / Program : XI / IPS Bentuk Penilaian : Tertulis
Kompetensi
yang diujikan : Membuka dan mengakhiri Program MYOB Accounting
Indikator : Program MYOB Accounting dapat dibuka dan diakhiri
Nomor Soal : 2
Soal : Apabila kita ingin melihat atau mencari informasi yang baru
seputar program MYOB, maka harus kita klik................
a. Create b. Exit c. Explore d. What’s New e. Open
Kunci : D
KARTU SOAL PILIHAN GANDA
Mata Pelajaran : Komputer Akuntansi Semester : 2
Kelas / Program : XI / IPS Bentuk Penilaian : Tertulis
Kompetensi
yang diujikan : Membuka dan mengakhiri Program MYOB Accounting
Indikator : Program MYOB Accounting dapat dibuka dan diakhiri
Nomor Soal : 3
Soal : Apabila kita akan membuka data lama perusahaan, maka kita harus klik......
a.Open b. Create c. Explore d. What’s New e. Exit
Kunci : A
KARTU SOAL PILIHAN GANDA
Mata Pelajaran : Komputer Akuntansi Semester : 2
Kelas / Program : XI / IPS Bentuk Penilaian : Tertulis
Kompetensi
yang diujikan : Membuka dan mengakhiri Program MYOB Accounting
Indikator : Program MYOB Accounting dapat dibuka dan diakhiri
Noor Soal : 4
Soal : Apabila kita akan keluar dari program Myob, maka harus kita klik.........
a.Create b. Exit c. Explore d. What’s New e. Open
Kunci : B

No comments: